Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 86 - 88 Ayo Kita Berlatih 3.1

Berikut ini adalah pembahasan dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Semester 1 Halaman 86 - 88. Bab 3 Relasi dan Fungsi Ayo Kita berlatih 3.1 Hal 86 - 88 Nomor 1 - 15 Essai. Kunci jawaban ini dibuat untuk membantu mengerjakan soal matematika bagi kelas 8 di semester 1 halaman 86 - 88 . Semoga dengan adanya pembahasan serta kunci jawaban ini adik-adik kelas 8 dapat menyelesaikan tugas Relasi dan Fungsi Kelas 8 Halaman 86 - 88 yang diberikan oleh bapak ibu/guru. Kunci Jawaban MTK Kelas 8 Semester 1.

Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 86 - 88 Ayo Kita Berlatih 3.1

1. Relasi yang dapat dibuat dari himpunan A = {4, 9, 16, 25} ke B = {1, 2, 3, 4, 5} adalah
Jawaban :

a) Kurang dari  = (4,5)
b) Akar dari = Tidak ada relasi "akar dari" yang dapat dibuat dari himpunan A ke himpunan B
c) Kelipatan dari = (4,1) , (9,1) , (16,1), (25,1) , (4,2) , (4,4) , (9,3) , (16,2) , (16,4), dan (25,5).
d) Kuadrat dari = (4,2) , (9,3) , (16, 4) , dan (25,5)

2. Tentukan aturan relasi yang mungkin dari himpunan P ke himpunan Q jika diketahui himpunan P = {2, 3, 4, 6, 8, 10} dan himpunan Q = {1, 2, 3, 5}, serta himpunan pasangan berurutannya adalah {(2, 1), (4, 2), (6, 3), (10, 5)}.
Jawaban :

Himpunan pasangan berurutan :
(2,1) = 2 adalah 2 kalinya dari 1
(4,2) = 4 adalah 2 kalinya dari 2
(6,3) = 6 adalah 2 kalinya dari 3
dst.

Jadi, aturan relasi yang mungkin dari himpunan P ke himpunan Q adalah 2 kalinya dari.

3. Dari diagram di bawah, tentukan aturan relasinya yang mungkin.
Jawaban :

0 adalah kuadrat dari 0
1 adalah kuadrat dari 1
4 adalah kuadrat dari 2
9 adalah kuadrat dari 3

Jadi, aturan relasinya yang mungkin adalah kuadrat dari.

4. Perhatikan dua himpunan berikut.
a. Buatlah nama relasi yang mungkin antara kedua himpunan itu.
b. Gambarlah diagram panah dari setiap anggota himpunan A ke setiap anggota himpunan B sesuai dengan relasi yang telah kamu buat.
Jawaban :

a)
1. Ibukota dari
- Jakarta ibukota dari Indonesia
2. Beribukota di
- Malaysia beribukota di Kuala Lumpur
- Thailand beribukota di Bangkok
- Filipina beribukota di Manila
- India beribukota di New Delhi

b)
kunci jawaban matematika kelas 8 halaman 86 - 88 ayo kita berlatih 3.1

5. Buatlah diagram Kartesius dari relasi “satu lebihnya dari” himpunan {2, 3, 5, 9, 12} ke himpunan {1, 4, 7, 10, 13}.
Jawaban :
kunci jawaban matematika kelas 8 halaman 86 - 88 ayo kita berlatih 3.1

6. Diketahui A = {2, 6, 8, 9, 15, 17, 21} dan B = {3, 4, 5, 7}. Nyatakanlah hubungan dari himpunan A ke himpunan B sebagai relasi kelipatan dari dengan menggunakan diagram panah.
Jawaban :
kunci jawaban matematika kelas 8 halaman 86 - 88 ayo kita berlatih 3.1

7. Buatlah diagram panah dari relasi tiga kalinya dari himpunan K = {6, 9, 15, 21, 24, 27} ke himpunan L = {2, 3, 5, 8, 9} 
Jawaban : Silahkan gambar dan hubungkan data dibawah ini. (Contoh pada gambar nomor 6).
(6,2) , (9,3) , (15,5) , (24,8) , dan (27,9)

8. Diketahui himpunan P = {1, 2, 3, 4, 5, 6} dan himpunan Q = {3, 4, 5, 6, 8}. Nyatakanlah relasi “faktor dari” dari himpunan P ke himpunan Q dalam bentuk himpunan pasangan berurutan.
Jawaban : Himpunan pasangan berurutan yang dimaksud = {(1, 3), (1, 4), (1, 5), (1, 6), (1, 8), (2, 4), (2, 6), (2, 8), (3, 3), (3, 6), (4, 4), (4, 8), (5, 5), (6, 6)}

9. Diketahui dua himpunan A = {0, 1, 2, 3} dan B = {0, 2, 4, 6, 8}.
Jawaban :
a) Relasi yang mungkin "dua kurangnya dari" yaitu : {(0, 2), (2, 4)}
b) Relasi yang mungkin "faktor dari" yaitu : {(1, 2), (1, 4), (1, 6), (1, 8), (2, 2), (2, 4), (2, 6), (2, 8), (3, 6)}

Nyatakan dengan 3 cara yaitu :
1. diagram panah
2. diagram kartesius
3. himpunan pasangan berurutan.

10. Perhatikan gambar berikut. Tentukan relasi yang memenuhi dari diagram tersebut, kemudian nyatakan dalam diagram panah dan himpunan pasangan berurutan.
Jawaban : Relasi yang mungkin dari himpunan P ke himpunan Q adalah Faktor dari

11. A = {3, 4}, B = {3, 4, 5} dan relasi dari A ke B menyatakan “kurang dari“.
Jawaban : Relasi kurang dari = {(3, 4), (3, 5), (4, 5)}

12. Sajikan relasi “akar dari” dari himpunan P = {1, 2, 3, 4, 5, 6} ke himpunan Q = {1, 2, 4, 9, 12, 16, 20, 25, 36, 49} dalam:
a. diagram panah;
b. diagram Kartesius, dan
c. himpunan pasangan berurutan.
Jawaban : Relasi akar dari = {(1,1), (2,4), (3,9), (4,16), (5,25), (6,36)}

13. Pada akhir ulangan semester, diperoleh nilai rata-rata siswa dalam 8 mata pelajaran, yaitu Matematika, IPA, PPKn, IPS, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Olahraga, dan Seni Budaya dengan nilai rata-rata berturut-turut 7, 6, 9, 7, 9, 8, 7, dan 8.
Jawaban : Yiga mata pelajaran yang mempunyai nilai sama yaitu : Matematika, IPS, dan Olahraga

14. Pak Idris mempunyai tiga orang anak, bernama Faisal, Alu’ dan Risqi. Pak Sugandar mempunyai dua orang anak, bernama Sunaida dan Firman.
Jawaban :
kunci jawaban matematika kelas 8 halaman 86 - 88 ayo kita berlatih 3.1

15. Diketahui enam orang anak di kelas VIII SMP Palangkaraya, yaitu Dina, Alfa, Sita, Bima, Doni, dan Rudi. Mereka mempunyai ukuran sepatu yang berbeda-beda.
Jawaban : Himpunan pasangan berurutan yang dimaksud = {(Dina, 38), (Sita, 38), (Alfa, 37), (Bima, 40), (Doni, 39), (Rudi, 39)}

3 Komentar untuk "Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 86 - 88 Ayo Kita Berlatih 3.1"

Unknown mengatakan...

Makasih kak sanggat membantu saya

Unknown mengatakan...

Jawaban kurang jelas & kurang lengkap,tapi mksih ya

Unknown mengatakan...

Caranya no 13 bagaimana ya?

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel